Fasilitas Sekolah

Ruang-ruang dan fasilitas yang ada di SMA Negeri 1 Godean, antara lain:

  1. Ruang kelas sebanyak 23 ruang
  2. Ruang Perpustakaan
  3. Ruang Laboratorium Biologi
  4. Ruang Laboratorium Kimia
  5. Ruang Laboratorium Fisika
  6. Ruang Komputer
  7. Ruang Multi Media
  8. Ruang Sanggar Musyawarah Guru Mata Pelajaran
  9. Ruang Kepala Sekolah
  10. Ruang Guru
  11. Ruang Bimbingan dan Konseling
  12. Ruang Piket
  13. Lapangan Basket
  14. Lapangan Volley Ball
  15. Lapangan Sepak Bola
  16. Halaman Parkir
  17. Masjid Baitus-Salam
  18. Kantin
  19. Green House